Rebus spaghetti, perciki sedikit minyak zaitun, lalu tambahkan garam. Biarkan selama 10 menit. Setelah selesai, buang airnya.
Panaskan kebali air bekas merebus spaghetti, masukkan sawi hijau, sotong, bakso ikan dan tahu cina goreng. Tambahkan garam dan merica bubuk, aduk hingga semuanya tercampur rata.
PENYELESAIAN: Tata spaghetti di atas mangkok, lalu atur seafood di atasnya, siram dengan kuahnya dan sajikan hangat dengan pelengkap.
0 Response to "Resep Masakan Tionghoa : Sup spaghetti seafood"
0 Response to "Resep Masakan Tionghoa : Sup spaghetti seafood"
Posting Komentar